Kamis, 31 Maret 2016

Panduan Sukses Dapodik SMA-SMK

Salam Sejahtera - Sudah lama sekali tidak Update Blog ini karena masih banyak pekerjaan di dunia nya, sehingga tidak bisa memberikan informasi yang bermanfaat tentang pendataan pendidikan melalui Aplikasi Dapodik.

Panduan Sukses Dapodik SMA-SMK sebenarnya bukan topik pembahasan pada isi blog ini tetapi tidak salahnya saya bagikan kembali melaui blog PAUD ini.
Gambar Ilustrasi : Panduan Sukse Implementasi Pendataan
Ko Bisa Panduan Sukses Dapodik SMA-SMK di bahas di Blog PAUD ini ... ??

Simpel sekali untuk menjawab pertanyaan tersebut, sebenarnya Operator Sekolah Dapodik PAUD-DIKMAS bisa belajar dari Buku Panduan tersebut, sebab ada persamaan dalam buku tersebut seperti :

1. Un-Install Aplikasi Dapodik SMA-SM
Jangan Lupa Baca : Cara Install Aplikasi Dapodik

2. Input Kondisi Prasarana
Jangan Lupa Baca : Cara Input Kondisi Prasarana

3. Salin Data Periodik

4. Hapus Buku

5. Data Pelengkap Sarana

6. TAMBAH PESERTA DIDIK BARU

7. REGISTRASI DATA PESERTA DIDIK BARU
8. REGISTRASI KELUAR PESERTA DIDIK

Itu adalah sebagian kesamaan Aplikasi Dapodik PAUD dan Aplikasi Dapodikmen, untuk lebih jelasnya silahkan Anda Download Panduan Sukses Dapodik SMA-SMK di bawah ini :

Download Panduan Sukses Dapodik SMA-SMK


Sekian dan terimakasih Update Artikel yang bisa saya bagikan kembali, mudah-mudahan Panduan ini bermanfaat bagi Para Operator Sekolah PAUD

Tidak ada komentar:

Posting Komentar